Cara Flash Samsung Galaxy J3 2017 SM-J330G Firmware Original

Garut Flash - Firmware Samsung Galaxy J3 2017 SM-J330G
Firmware Adalah Suatu System Yang Akan Kita Instalkan Ke Perangkat Dalam Upaya Mengembalikan Perangkat Ke Pengaturan Awal Pabrik Dengan Kata Lain Memperbaiki Kerusakan System Pada Perangkat,Untuk Mengatasi Bootloop ,Lupa Pola Hang dan lainnya.
Cara Flash Samsung Galaxy J3 2017 SM-J330G Firmware Original

Flashing Adalah Suatu Upaya Mengembalikan Perangkat Ke Pengaturan Awal Pabrik dan Akan Menghapus Semua Data Yang Ada Di Memori Internal,Sebelum Melakukan Flashing Sebainya Backup Data Yang Menurut Anda Penting Seperti Kontak,Foto , Video.

DOWNLOAD FIRMWARE 
File Name       : J330GDXU2AQI2_J330GOLB2AQI2_XME_4file.zip
Size                 : 1.81 GB
DOWNLOAD

File Name       : J330GDXU2AQI2_J330GOLB2AQI2_XSP_4file.zip
Size                 : 1.81 GB
DOWNLOAD

File Name       : J330GDXU2AQI2_J330GOLE2AQI2_XID_4file.zip
Size                 : 1.67 GB
DOWNLOAD


Cara Flash Samsung Galaxy SM-J330G Via Odin :

  1. Download Semua Bahan Diatas,Kemudian Ekstrak
  2. Selanjutnya Instal USB Driver Pada PC / Laptop Anda
  3. Kemudian Masuk Ke Mode Download Dengan Cara Tekan Tombol Volume Down + Power ,Tahan Hingga Muncul Tanda Peringatan
  4. Selanjutnya Tekan Tombol Volume Up Untuk Melanjutkan Ke Mode Download
  5. Sekarang Hubungkan Samsung Galaxy Anda Ke PC / Laptop Menggunakan Kabel Usb,Kami Merekomendasikan Gunakan Kabel Usb Yang Masih Bagus.
  6. Selanjutnya Buka Odin 3
  7. Kemudian Hubungkan ,Pastikan Samsung Galaxy Anda Terdeteksi Di Odin,Dengan Munculnya Tanda ID:COM Pada Odin
  8. Selanjutnya Pada Tab AP/DPA Masukkan Firmware Samsung Galaxy Yang Sudah Anda Download Dan Di Ekstrak Tadi,Klik Saja 2X Maka Secara Otomatis Firmware Akan Termuat Oleh Odin
  9. Kemudian Klik Start Pada Odin,Maka Secara Otomatis Flashing Akan Berjalan,Tunggu Hingga Proses Flash Atau Instal Ulang Samsung Galaxy Anda Selesai
  10. Apabila Proses Flashing Samsung Galaxy Selesai Maka Akan Muncul Tanda PASS Di Bagian Atas Pada Odin 3 Seperti Gambar Berikut Ini :
  11. Proses Samsung Galaxy Telah Selesai,Sekarang Samsung Galaxy Anda Sudah Dapat Kembali Digunakan.



Silahkan Anda Download Firmwar Samsung Galaxy SM-J330G dan Gunakan Firmware Tersebut Dengan Sebaik-Baiknya,Manfaat Firmware Tersebut Adalah Mengatasi Bootloop ,Lupa Pola,Hank dan Masih Banyak Lagi Manfaatnya.

Post a Comment for "Cara Flash Samsung Galaxy J3 2017 SM-J330G Firmware Original"